Cara Mengisi Tinta Printer Canon G3010 – Sudah diketahui bahwa setiap alat percetakan membutuhkan cairan yang sesuai dengan takaran. Saat ini sudah ada printer dengan merk Canon yang mampu digunakan multifungsi seperti contoh fotocopy, scanner dan mencetak kertas.
Maka dari itu membutuhkan jumlah tinta printer yang cukup banyak dan memilih merk berkualitas. Apabila salah milih merk tinta printer Canon akan mengakibatkan kerusakaan pada komponen bagian dalam. Selain itu mengisi tinta printer harus sesuai buku panduan yang telah diberikan.
Sama halnya cara mengisi tinta printer Canon IP2770 harus sesuai dengan takaran dan tidak boleh melebihi batas. Jika melebihi akan mengakibatkan tinta printer menjadi tumpah terbuang sia-sia. Oleh karena itu memiliki printer Canon G3010 harus sering merawat serta memperhatikan isi tinta.
Apabila ada dari kalian tidak mengetahui cara mengisi dengan merk tersebut, maka harus membaca pembahasan kali ini. Karena kami telah merangkum cara mengisi tinta Canon G3010 secara jelas dan tepat. Untuk pembahasan lebih lanjut silahkan simak penjelasan berikut ini.
Fitur Tinta Printer Canon G3010
Sebelum lanjut pada pembahasan utama, perlu kalian ketahui bahwa jenis printer Canon G3010 memiliki fitur unggulan. Karena printer Canon G3010 merupakan jenis produk yang baru diriliskan pada tahun sebelumnnya dan banyak peminat langsung.
Pada dasarnya sebelum membeli printer harus mengetahui fitur unggulan mulai dari mengisi tinta dan sebagainya. Adanya fitur unggulan akan mempengaruhi harga printer Canon G3010, pada dasarnya printer tersebut bisa di beli dengan harga Rp. 2.500.000 pada toko komputer terdekat.
Harga printer Canon G3010 relatif lebih murah dikarenakan ada fitur yang belum dimiliki oleh printer lainnya. Jika ingin tahu fitur tinta printer Canon G3010 silahkan lihat pembahasan berikut ini.
1. Botol Tinta Canon G3010
Setiap pembelian printer Canon G3010 dalam kondisi baru akan mendapatkan bonus tinta warna hitam dan berwarna (masing-masing 1 botol). Dengan menggunakan botol tinta akan menghasilkan lembar kertas dengan jumlah tinggi hingga 7000 mencetak kertas.
Selain itu biaya membeli botol tinta Canon G3010 relatif lebih murah sekitar Rp. 40.000 untuk warna hitam dan harga tinta warna cukup bervariasi. Bahkan tidak perlu khawatir setiap toko komputer menyediakan tinta Canon G3010.
2. Kapasitas Tinta Canon G3010
Sistem wadah tinta pada Canon G3010 memiliki kapasitas cukup besar sehingga 1 botol bisa digunakan 2 kali. Bahkan wadah tinta Canon G3010 tembus pandang sehingga mudah dilihat apabila tinta mulai habis.
Selain itu mengisi tinta Canon G3010 sudah dilengkapi dengan desain ujung khusus mengurangi tumpahan selama pengisian ulang. Jadi tidak perlu khawatir apabila mengisi tinta melebihi batas.
Cara Mengisi Tinta Printer Canon G3010
Setelah mengetahui kelengkapan fitur tinta Canon G3010, tentu saja tidak perlu khawatir bahwa karena sudah dilengkapi teknologi canggih. Namun tetap saja mengisi tinta printer membutuhkan cara yang benar mulai membuka hingga menuangkan sesuai takaran.
Sebelum mengisi, sebaiknya persiapkan jenis tinta yang ingin di isi sesuai merk Canon mulai warna hitam atau berwarna. Apabila sudah dipersiapkan botol tinta Canon, silahkan ikuti langkah-langkah di bawah ini.
1. Buka Penutup Printer
Langkah pertama yang harus dilakukan adalah Buka Penutup Printer dan pastikan kondisi printer dalam keadaan tidak menyala. Perlu diingat jangan sampai sentuh tabung atau bagian lain.
2. Buka Penutup Tinta
Langkah kedua silahkan fokus pada wadah tinta, silahkan Buka Penutup Tinta printer Canon G3010. Proses membukanya sebaiknya penuh hati-hati agar tinta yang didalamnya tidak berserakan.
3. Mengisi Tinta Canon G3010
Kemudian buka dan pegang botol tinta yang telah di beli lalu lepaskan bagian penutup botol. Jika sudah silahkan Mengisi Tinta Canon G3010 dengan hati-hati serta melihat takaran pada wadah.
4. Tutup Kembali
Jika merasa sudah penuh dan sesuai takaran silahkan Tutup Kembali wadah tinta serta printer. Akan tetapi diperhatikan kembali apakah tinta meninggalkan bercak atau tidak pada bagian printer.
Jenis Tinta Printer Canon G3010
Apabila sudah berhasil mengisi tinta printer Canon G3010, maka ketahui ada beberapa jenis tinta yang dikhususkan agar menghasilkan warna sempurna. Karena produk Canon G3010 terbilang masih baru, maka dari itu beberapa orang ingin tahu jenis tinta printer yang cocok di bawah ini.
- Tinta Compatible 790 For Printer Canon G-Series
Kesimpulan
Nah jadi kesimpulannya adalah terdapat produk printer terbaru yaitu Canon G3010 dengan G-Series. Oleh karena itu beberapa orang yang sudah memakai printer tersebut tidak tahu bagaimana cara mengisi tinta yang baik dan benar. Pada pembahasan di atas telah menjelaskan langkah-langkah yang tepat.
Sekian pembahasan dari eprinter.id mengenai Cara Mengisi Tinta Printer Canon G3010. Nantikan informasi selanjutnya meliputi pembahasan dari mengisi tinta printer lainnya. Semoga pembahasan kali ini bermanfaat untuk kalian yang memiliki printer Canon G3010.